Melukis adalah kegiatan yang menyenangkan, kita bisa mengekspresikan
diri kita melalui warna di media kanvas. Memang kegiatan melukis membutuhkan biaya yang besar disamping kanvas kita harus menyediakan pewarna yang harganya menguras kantong. Dibandingkan mencipta lagu
ternyata melukis lebih mudah karena kita tinggal mencari obyek yang
nyata sedang menciptakan lagu medianya abstrak, tidak kelihatan. Melukis ialah suatu seni tampak yang menggunakan alat lukis untuk membuat garisan/gambar pada medium dua dimensi. Alat biasa termasuklah grafit, pensel, pen dan dakwat, berus dakwat, pensel warna lilin, krayon, arang, kapur tulis, pastel, penanda, stilus, atau pelbagai logam seperti silverpoint. Orang atau artis yang berkarya melukis ini dipanggil pelukis manakala hasilnya dipanggil lukisan.
Minggu, 22 Februari 2015
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar